Cara Membuat Kode HTML Dalam Postingan
Artikel ini membahas tentang Cara Membuat Kode HTML Dalam Postingan untuk pembaca setia di wafariq.blogspot.com
Daftar Isi : [Buka]
Cara Membuat Kode HTML
Seperti pada postinan saya sebelumnya tentang cara membuat breadcrumb di blogspot dan cara membuat text area, tutorial tersebut sangat membutuhkan kode HTML yang sangat banyak dan sangat melelahkan. Nah, untuk cara menampilkan kode HTML dalam postingan ini ada 2 cara yaitu :Cara Pertama Membuat Kode HTML
Menggunakan layanan Tools online untuk Parse kode HTML, ini alamatnya :- http://www.blogcrowds.com/resources/parse_html.php
- http://tools.bartiqy.org/convert-text-to-html-entities/
Baca Juga :
Cara kedua Membuat Kode HTML
Menggunakan cara manual yaitu kita memasukkan kode-kodenya secara manual didalam postingan blog, berikut kodenya :- < cara menulisnya <
- > cara menulisnya >
- " cara menulisnya "
- & cara menulisnya &
0 Response to "Cara Membuat Kode HTML Dalam Postingan"
Posting Komentar